Evaluasi Kinerja Struktur Akibat Pengaruh Konfigurasi Bangunan Terhadap Respon Bangunan Vertikal Set-Back

TAHIK, Yulistriani Niken (2023) Evaluasi Kinerja Struktur Akibat Pengaruh Konfigurasi Bangunan Terhadap Respon Bangunan Vertikal Set-Back. Undergraduate thesis, Universitas Katolik Widya Mandira Kupang.

[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (671kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (337kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (535kB)
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (366kB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img] Text
BAB V.pdf

Download (682kB)

Abstract

Variasi pola ketidakberaturan yang menyebabkan perbedaan distribusi gaya, massa dan kekakuan secara tidak merata pada bangunan atau dengnan kata lain pusat massa yang tidak berimpit dengan pusat kekakuan. Dari beberapa hasil penelitian menunjukan pengaruh ketidakberaturan geometri vertikal yang divariasikan berdasarkan luasan panel pada tingkat teratas tidak menyebabkan ketidakberaturan torsi dan ketidakberaturan massa. Sehingga pada perencanaan bangunan tinggi dengan bentuk tidak beraturan dapat memberikan hasil respon bangunan yang sesuai akibat pengaruh gempa. Dengan membandingkan konfigurasi bangunan antara model beraturan yang dimana model beraturan direncanakan dengan memenuhi berbagai syarat konstruksi yang telah di tentukan yaitu kuat, kaku, bentuk yang serasi. Dengan Model ketidakberaturan yang mana pemilihan bangunan dengan konsep ketidakberaturan sangat berkaitan erat nilai estetika namun dengan dalam pemilihan sistem struktur yang akan digunakan dan gaya-gaya yang bekerja untuk mendukung agar bangunan tahan terhadap gempa. Adanya ketidakberaturan geometri vertikal mengakibatkan bangunan mengalami penurunan massa dan peningkatan kekakuan pada bangunan, sehingga mengakibatkan model ketidakberaturan tidak memiliki respon struktur yang baik jika diterapkan pada lokasi kota kupang, yang dimana dapat memiliki dampak kerusakan jika terjadinya gempa walaupun tidak mengalami kerusakan total. Pada perencanaan bangunan ketidakberaturan geometri vertikal diperlukan penambahan shear wall, untuk meminimalisir keruntuhan pada gedung.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Konfigurasi , ketidakberaturag geomerti vertikal, ETABS 2018
Subjects: T Technology > TA Engineering (General). Civil engineering (General)
T Technology > TH Building construction
Divisions: Fakultas Teknik > Program Studi Teknik Sipil
Depositing User: S.T Yulistriani Niken Tahik
Date Deposited: 13 Feb 2023 02:30
Last Modified: 13 Feb 2023 02:30
URI: http://repository.unwira.ac.id/id/eprint/11392

Actions (login required)

View Item View Item