Pemanfaatan Absensi Sidik Jari Dalam Upaya Peningkatan Disiplin Dan Pembinaan Aparatur Sipil Negara Di Kantor Dinas Kependudukan Dan Pencatatan Sipil Kota Kupang

XIMENES, Oktaviana (2023) Pemanfaatan Absensi Sidik Jari Dalam Upaya Peningkatan Disiplin Dan Pembinaan Aparatur Sipil Negara Di Kantor Dinas Kependudukan Dan Pencatatan Sipil Kota Kupang. Undergraduate thesis, Universitas Katolik Widya Mandira Kupang.

[img] Text
Abstrak.pdf

Download (280kB)
[img] Text
Bab I.pdf

Download (72kB)
[img] Text
Bab II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (95kB)
[img] Text
Bab III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (33kB)
[img] Text
Bab IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (210kB)
[img] Text
Bab V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (84kB)
[img] Text
Bab VI.pdf

Download (73kB)

Abstract

Berkaitan dengan kedisiplinan masih banyak masalah yang dihadapi Pegawai Negeri sipil atau Aparatur Sipil Negara. Hal ini melatar belakangi permasalahan kedisiplinan Pegawai Negeri Sipil yaitu belum maksimalnya tingkat disiplin kerja dikarenakan masih melanggar peraturan kode etik pegawai seperti sering datang terlambat, korupsi waktu dan melakukan kegiatan pribadi diluar kantor saat jam kerja. Tujuan penelitian ini yaitu untuk mengetahui penerapan absensi sidik jari serta faktor yang menghambat penerapan absensi sidik jari pada aparatur sipil negara. Metode penelitian ini menggunakan pendekatan deskriptif kualitatif, dengan teknik pengumpulan data melalui observasi, wawancara dan dokumentasi. Sedangkan proses analisis data di lakukan melalui beberapa tahap di antaranya tahap pengumpulan data, kondensasi data, penyajian data dan penarikan kesimpulan. Hasil analisis berdasarkan data penelitian yang diperoleh dari pengunaan absensi sidik jari (fingerprint) memberikan dampak pada ketepatan waktu, pencapaian target dan tanggung jawab yang dinilai sudah efektif dan sudah meningkat serta pembinaan dan juga penegakan disiplin yang diterapkan di Dispenduk dalam memberikan ketegasan akan peringatan yang dinilai sudah baik. Berdasarkan hasil penelitian tersebut saran yang dapat diajukan adalah bahwa Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil perlu melakukan penggunaan mesin sidik jari yang perlu dibarengi dengan pemantauan terhadap keberadaan dan kinerja pegawai kantor dan juga dapat meningkatkan komitmen terhadap teguran atau sanksi yang diberikan serta bagi pegawai lebih meningkatkan kedisiplinan dan kesadaran akan tugas dan tanggung jawab.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Absensi Sidik Jari ( Fingerprint)
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
H Social Sciences > HN Social history and conditions. Social problems. Social reform
J Political Science > JS Local government Municipal government
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Program Studi Administrasi Publik
Depositing User: S.AP Oktaviana Ximenes
Date Deposited: 21 Feb 2023 02:34
Last Modified: 21 Feb 2023 02:34
URI: http://repository.unwira.ac.id/id/eprint/11655

Actions (login required)

View Item View Item