Pengaruh Sikap Peduli Lingkungan Dan Tipe Karakter Siswa Terhadap Hasil Belajar Kimia Pada Materi Pokok Larutan Penyangga Dengan Menerapkan Model Pembelajaran Berbasis Masalah Pada Siswa Kelas XI IPA 3 SMAN 6 Kupang Tahun Ajaran 2017/2018

SASTRO, Paulinus Tomi (2018) Pengaruh Sikap Peduli Lingkungan Dan Tipe Karakter Siswa Terhadap Hasil Belajar Kimia Pada Materi Pokok Larutan Penyangga Dengan Menerapkan Model Pembelajaran Berbasis Masalah Pada Siswa Kelas XI IPA 3 SMAN 6 Kupang Tahun Ajaran 2017/2018. Undergraduate thesis, Universitas Katolik Widya Mandira.

[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (348kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (155kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (268kB)
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (304kB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (626kB)
[img] Text
BAB V.pdf

Download (262kB)

Abstract

Pembelajaran dengan menggunakan model pembelajaran berbasis masalah pada dasarnya mengacu pada strategi pembelajaran berbasis masalah dapat diartikan sebagai rangkaian aktivitas pembelajaran yang menekankan kepada proses penyelesaian masalah yang dihadapi secara ilmiah, Masalah pokok dalam penelitian ini (1) Bagaimana efektifitas pembelajaran yang menerapkan model pembelajaran berbasis masalah pada materi pokok larutan penyangga siswa kelas XI IPA 3 SMAN 6 Kupang tahun ajaran 2017/2018? (2) Bagaimana peduli lingkungan siswa kelas XI IPA 3 SMAN 6 Kupang tahun ajaran 2017/2018? (3) Bagaimana tipe-tipe karakter siswa kelas XI IPA 3 SMAN 6 Kupang tahun ajaran 2017/2018? (4) Adakah hubungan peduli lingkungan dan tipe-tipe karakter siswa dengan hasil belajar yang menerapkan model pembelajaran berbasis masalah materi pokok larutan penyangga pada siswa kelas XI IPA 3 SMAN 6 Kupang tahun ajaran 2017/2018? (5) Adakah pengaruh peduli lingkungan dan tipe-tipe karakter siswa terhadap hasil belajar yang menerapkan model pembelajaran berbasis masalah pada materi pokok larutan penyangga siswa kelas XI IPA 3 SMAN 6 Kupang tahun ajaran 2017/2018? Tujuan utama penelitian ini (1) Bagaimana efektifitas pembelajaran yang menerapkan model pembelajaran berbasis masalah pada materi pokok larutan penyangga pada siswa kelas XI IPA 3 SMAN 6 Kupang tahun ajaran 2017/2018? (2) Bagaimana peduli lingkungan siswa kelas XI IPA 3 SMAN 6 Kupang tahun ajaran 2017/2018? (3) Bagaimana tipe-tipe karakter siswa kelas XI IPA 3 SMAN 6 Kupang tahun ajaran 2017/2018? (4) Adakah hubungan peduli lingkungan dan tipe-tipe karakter siswa dengan hasil belajar yang menerapkan model pembelajaran berbasis masalah pada materi pokok larutan penyangga pada siswa kelas XI IPA 3 SMAN 6 Kupang tahun ajaran 2017/2018? (5) Adakah pengaruh peduli lingkungan dan tipe-tipe karakter siswa terhadap hasil belajar yang menerapkan model pembelajaran berbasis masalah pada materi pokok larutan penyangga siswa kelas XI IPA 3 SMAN 6 Kupang tahun ajaran 2017/2018? Dari analisis data diperoleh : (1) Penerapan model pembelajaran berbasis masalah efektif pada materi pokok larutan penyangga pada siswa kelas XI IPA 3 SMAN 6 Kupang tahun ajaran 2017/2018 (2) peduli lingkungan siswa kelas XI IPA 3 SMAN 6 Kupang termasuk dalam kategori baik dengan persentase sebesar 87% (3) Tipe-tipe karakter siswa kelas XI IPA 3 SMAN 6 Kupang tahun ajaran 2017/2018 termasuk dalam kategori baik dengan persentase sebesar 85,71% (4) Ada hubungan antara peduli lingkungan tipe-tipe karakter siswa dengan hasil belajar yang menerapkan model pembelajaran berbasis masalah pada materi pokok larutan penyangga pada siswa kelas XI IPA 3 SMAN 6 Kupang tahun pelajaran 2017/2018dengan koefisien korelasi = 0,618006 (5) Ada pengaruh antarapedulilingkungandan tipe-tipe karakter siswa terhadap hasil belajar yang menerapkan pendekatan discovery learningpada materi pokok hidrolisisgaramsiswa kelas XI IPA 3 SMAN 3 Kupang tahun ajaran 2017/2018 dengan persamaan regresi ganda = 2,177309 + 0,591 + 0,348

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: L Education > L Education (General)
L Education > LB Theory and practice of education
L Education > LB Theory and practice of education > LB1603 Secondary Education. High schools
Q Science > QD Chemistry
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Program Studi Pendidikan Kimia
Depositing User: S.Fil Lake Primus Sani
Date Deposited: 02 Mar 2023 06:26
Last Modified: 02 Mar 2023 06:26
URI: http://repository.unwira.ac.id/id/eprint/12190

Actions (login required)

View Item View Item