Pengaruh Tingkat Pendidikan Formal Terhadap Partisipasi Masyarakat Dalam Pembangunan Kesehatan Di Desa Hallakodanuan Kecamatan Ile Mandiri Kabupaten Flores Timur

PIRAN, Marselina Armican Bota (2020) Pengaruh Tingkat Pendidikan Formal Terhadap Partisipasi Masyarakat Dalam Pembangunan Kesehatan Di Desa Hallakodanuan Kecamatan Ile Mandiri Kabupaten Flores Timur. Undergraduate thesis, Universitas Katolik Widya Mandira.

[img] Text
cover.pdf

Download (411kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (214kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (263kB)
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (457kB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (448kB)
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (473kB)
[img] Text
BAB VI.pdf

Download (237kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk,mengetahui bagaimana tingkat pendidikan formal masyarakat di Desa Hallakodanuan Kecamatan Ile Mandiri, mengetahui bagaimana partisipasi masyarakat dalam pembangunan kesehatan masyarakat, mengetahui sejauh mana pengaruh pendidikan formal terhadap partisipasi masyarakat dalam pembangunan kesehatan masyarakat diDesa Hallakodanuan Kecamatan Ile Mandiri Kabupaten Flores Timur. Adapun hipotesis yang di ajukan ada hubungan positif antara tingkat pendidikan formaldengan partisipasi masyaraka.Penelitian ini menggunakan metode penelitian survey dengan tipe penelitian deskriptif. Populasi dalam penelitian ini adalah masyarakat, diDesa Hallakodanuan Kecamatan Ile Mandiri Kabupaten Flores Timur, populasi sebanyak 435 orang dan sample sebanyak 80 orang. Teknik pengumpulan data yang digunakan kuisioner (angket) dan wawancara. Teknik analisis data yang digunakan yaitu analisis deskriptif dan analisis korelasi dengan menggunakan uji validitas data, uji reliabilitas data, uji linearitas pengaruh, uji hipotesis dan uji koefisien determinasi dengan bantuan aplikasi SPSS 16.0 for windows. Berdasarkan hasil analisis korelasi product moment pada taraf signifikan1% memperoleh nilai r hitung lebih besar dari r tabel (0,471>0,463), sehingga dapat dikatakan bahwa terdapat hubungan yang positif dan signifikan antara tingkat pendidikan formal terhadap partisipasi msyarakat di Desa Hallakodanuan kecamatan Ile Mandiri Kabupaten Flores Timur. Sedangkan variabel tingkat pendidikan formal berpengaruh terhadap partisipasi masyarakat dalam pembangunan kesehatan masyarakat.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Tingkat Pendidkan Formal, Partisipasi Masyarakat,
Subjects: H Social Sciences > HN Social history and conditions. Social problems. Social reform
H Social Sciences > HQ The family. Marriage. Woman
H Social Sciences > HV Social pathology. Social and public welfare
J Political Science > JS Local government Municipal government
L Education > LB Theory and practice of education
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Program Studi Administrasi Publik
Depositing User: S.Ptk Dami Damianus
Date Deposited: 19 Oct 2021 00:51
Last Modified: 19 Oct 2021 00:51
URI: http://repository.unwira.ac.id/id/eprint/4341

Actions (login required)

View Item View Item