“Kemampuan Kerja Aparat Kecamatan Dalam Memberikan Pelayanan Administrasi Kepada Masyarakat Pada Kantor Kecamatan Atambua Selatan”

BESIN, Aprilia Prisila (2021) “Kemampuan Kerja Aparat Kecamatan Dalam Memberikan Pelayanan Administrasi Kepada Masyarakat Pada Kantor Kecamatan Atambua Selatan”. Undergraduate thesis, Universitas Katolik Widya Mandira.

[img] Text
COVER.pdf

Download (501kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (400kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (366kB)
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (204kB)
[img] Text
BAB IV bnr (1).pdf
Restricted to Repository staff only

Download (770kB)
[img] Text
BAB V bnr (2).pdf
Restricted to Repository staff only

Download (434kB)
[img] Text
BAB VI.pdf

Download (300kB)

Abstract

Pelayanan birokrasi merupakan salah satu cara untuk memenuhi kebutuhan masyarakat. Pemerintah bertanggung jawab secara adil untuk melayani masyarakatnya. Pelayanan tersebut berupa urusan sosial dan politik, ekonomi dan bisnis dan berbagai jenis pelayanan publik lainnya. Pada kasus tertentu, muncul ketidakpuasan masyarakat berkaitan dengan pelayanan yang diberikan oleh pemerintah. Hal tersebut bisa di akibatkan oleh adanya ketidakadilan, sikap dan tindakan pemerintah yang kurang tepat ataupun kurangnya pengetahuan tentang bidang pekerjaannya.Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui sejauh mana kemampuan aparat kecamatan dalam memberikan pelayanan administrasi kepada masyarakat pada kantor kecamatan Atambua Selatan. Tipe penelitian ini adalah deskriptif kualitatif. Informaan pada penelitian berjumlah 5 (lima) orang. Sumber data yang digunakan adalah data primer yang diperoleh dari hasil wawancara dan data sekunder berupa data batas wilayah administratif, keadaan penduduk dan peta-peta pendukung penelitan. Analisis data dalan penelitian ini dilakukan menggunakan versi Miles dan Huberman bahwa aktivitas dalam analisis data kualitatif dilakukan secara interaktif dan berlangsung terus-menerus sampai tuntas sehinggga datanya jenuh. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa semua indikator pada kemampuan konseptual dan kemampuan sosial sudah terlaksana dengan baik, namun pada kemampuan teknis, belum terlaksana secara maksimal mengenai penguasaan terhadap peralatan kerja.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Pelayanan administrasi, kemampuan kerja
Subjects: H Social Sciences > HJ Public Finance
H Social Sciences > HN Social history and conditions. Social problems. Social reform
H Social Sciences > HS Societies secret benevolent etc
H Social Sciences > HV Social pathology. Social and public welfare
J Political Science > JS Local government Municipal government
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Program Studi Administrasi Publik
Depositing User: Antonia M. Ngole
Date Deposited: 13 Jun 2022 03:19
Last Modified: 13 Jun 2022 03:19
URI: http://repository.unwira.ac.id/id/eprint/5652

Actions (login required)

View Item View Item