Pengaruh Kepemimpinan, Iklim Sekolah, Motivasi, terhadap Kinerja dan Disiplin Guru

MANAFE, Henny A. and KALUGE, Agapitus H. and NIHA, Simon S. (2024) Pengaruh Kepemimpinan, Iklim Sekolah, Motivasi, terhadap Kinerja dan Disiplin Guru. Journal of Education Research, 5 (3). pp. 4192-4205. ISSN 2746-0738

[img] Text
Pengaruh Kepemimpinan, Iklim Sekolah, Motivasi, terhadap Kinerja dan Disiplin Guru.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (817kB)
Official URL: https://www.jer.or.id/

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengatahui pengaruh gaya kepemimpinan kepala sekolah, iklim sekolah, dan motivasi kerja terhadap kinerja guru dengan disiplin kerja sebagai variabel intervening. Teknik pengumpulan data dilakukan dengan metode angket yang berisi daftar pernyataan mengenai setiap variabel yang diteliti. Sampel yang digunakan adalah sampel jenuh sebanyak enam puluh responden. Analisis data pada penelitian ini menggunakan program SmartPLS empat titik nol. Pengujian hipotesis dengan pendekatan PLS, dilakukan dengan dua tahap, yaitu pengujian outer model dan inner model. Penelitian ini menggunakan metode analisis survei.. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: gaya kepemimpinan Kepala MAN Kota Kupang berpredikat cukup, iklim sekolah MAN Kota Kupang berpredikat cukup, motivasi kerja pada MAN Kota Kupang berpredikat cukup, kinerja guru MAN Kota Kupang berpredikat baik, gaya kepemimpinan kepala sekolah berpengaruh signifikan terhadap kinerja guru, iklim sekolah berpengaruh signifikan terhadap kinerja guru, motivasi kerja berpengaruh signifikan terhadap kinerja guru, gaya kepemimpinan kepala sekolah berpengaruh signifikan terhadap disiplin kerja, iklim sekolah berpengaruh signifikan terhadap disiplin kerja, motivasi kerja berpengaruh signifikan terhadap disiplin kerja, disiplin kerja berpengaruh signifikan terhadap kinerja guru, gaya kepemimpinan kepala sekolah, iklim sekolah, motivasi kerja berpengaruh signifikan terhadap kinerja guru melalui disiplin kerja.

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: Gaya Kepemimpinan, Iklim Sekolah, Motivasi, Disiplin, Kinerja Guru.
Subjects: H Social Sciences > HC Economic History and Conditions
H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management
L Education > LB Theory and practice of education
Divisions: Fakultas Ekonomika dan Bisnis > Program Studi Magister Manajemen
Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Program Studi Pendidikan Matematika
Depositing User: Damianus Dami
Date Deposited: 15 Oct 2025 07:50
Last Modified: 15 Oct 2025 07:50
URI: http://repository.unwira.ac.id/id/eprint/20520

Actions (login required)

View Item View Item