Penilaian Kinerja Pegawai Dalam Penanganan Bencana Pada Kantor Badan Nasional Pencarian Dan Pertolongan Kupang

WANDAN, Odilia (2020) Penilaian Kinerja Pegawai Dalam Penanganan Bencana Pada Kantor Badan Nasional Pencarian Dan Pertolongan Kupang. Undergraduate thesis, Unika Widya Mandira.

[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (473kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (339kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (375kB)
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (244kB)
[img] Text
BAB IV.pdf

Download (290kB)

Abstract

Masalah pokok yang dikaji adalah penilaian kinerja pegawai dalam penaganan bencana pada kantor Badan Nasional Pencarian dan pertolongan Kupang. Tujuan yang dikaji yakni untuk mengetahui bagaimana efisiensi pegawai dalam penangana bencana, bagaimana efektivitas pegawai dalam menagani bencana, bagaimana keadilan Pegawai dalam penaganan bencana dan bagaimana dayatanggap pegawai dalam penanganan bencana. Metode yang digunakan dalam penuisan Makalah ilmiah ini adalah deskriptif kualitatif, teknik pengumpulan data yang digunakan data primer yang berupa hasil wawancara online dan data skunder. Dari analisis data penilaian kinerja pegawai dalam penanganan bencana Pada Kantor SAR Kupang dapat diketahui bahwa penilaian kinerja pegawai dilihat dari indikator efisiensi belum begitu maksimal karena dilihat dari ketepatan waktu dalam merespon atau reaksi pegawai dalam menagani bencana belum dapat menerapkan response time yang ideal sebagai tolak ukur kemampuan pegawai dalam menggunakan waktu untuk menangani musiba. Efektivitas pegawai pada Kantor SAR Kupang belum maksimal atau cukup baik.karena dalam menangani bencana masih ada kelalaian dalam membantu masyarakat yang sedang mengalami kecelakaan terlebih khusus dalam kecepatan merespon musiba. Keadilan dalam kerja sama dan bertanggung jawab dengan pekerjaan pada Pegawai Kantor SAR Kupang sudah melaksanakan dengan baik. Daya tanggap pegawai dalam tanggung jawab menangani musiba sudah cukup baik walaupun dalam melaksanakan kegiatan pencarian pertolongan belum menerapkan response time yang ideal tetapi pegawai bertanggung jawab atau tetap berusaha menangani musiba

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
H Social Sciences > HN Social history and conditions. Social problems. Social reform
H Social Sciences > HV Social pathology. Social and public welfare
R Medicine > RA Public aspects of medicine > RA0421 Public health. Hygiene. Preventive Medicine
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Program Studi Administrasi Publik
Depositing User: S.Kom Sela Mikado
Date Deposited: 26 Oct 2021 05:26
Last Modified: 26 Oct 2021 05:26
URI: http://repository.unwira.ac.id/id/eprint/4535

Actions (login required)

View Item View Item