Strategi Pengelolaan Jalan Kolektor Berdasarkan Kondisi Fungsional Jalan Dengan Menggunakan Quantunm Geographic Information System (QGIS)

NABU, Maria Simpliani Makrina (2021) Strategi Pengelolaan Jalan Kolektor Berdasarkan Kondisi Fungsional Jalan Dengan Menggunakan Quantunm Geographic Information System (QGIS). Undergraduate thesis, Universitas Katolik Widya Mandira Kupang.

[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (174kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (28kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (471kB)
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (262kB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (880kB)
[img] Text
BAB V.pdf

Download (50kB)

Abstract

Kerusakan jalan secara umum merupakan keadaan bangunan jalan yang tidak berfungsi,seperti segi teknis manfaat,keselamatan.Kerusakan jalan salah satu faktor menyebabkan kemacetan dan kecelakaan di berbagai ruas jalan.Penelitian ini menentukan tingkat kerusakan jalan berdasarkan kondisi fungsional jalan serta strategi pengelolaan jalan kolektor berdasarakan fungsional jalan dengan ini perlu adanya system infomasi geografis yang actual dalam penentuan titik-titik kerusakan pada jalan kolektor. Hasil penelitian ini menunjukkan tingkat kerusakan jalan pada kecamatan Maulafa Kota Kupang dari 17 ruas yang ada pada daerah tersebut memiliki 6 ruas jalan tingkat kerusakan jalan berdasarkan hasil analisa menggunakan surface distress index (SDI) pada kecamatan jalan mengalami kerusakan yaitu Jln.Amabi, Ruas 3 Jln .H.R.Koroh, Jln Oe’ekam, Ruas 2 Jln Adisucipto, Ruas 3 Jln Adisucipto, Ruas 4 Jln Adisucipto.Pada ruas jalan yang tidak mengalami kerusakan memiliki 11 ruas jalan pada kecamatan Maulafa yaitu Jln Hti Maulafa, Jln Soeharto, Ruas 1 Jln H.R.Koroh, Jln Btn Kolhua, Jln Fetor Funay, Ruas 1 Jln Fetor Funay, Ruas 2 Jln Fetor Funay, Jln Bougenvile, Jln Taebenu dan Ruas 1 Jln Adisucipto. Penelitian ini menggunakan Quantum Geographic Information Sistem (QGIS) agar masyrakat dapat mengetahui titik penyebaran dan informasi keadaan jalan, serta strategi yang digunakan pada kondisi kerusakan jalan pada daerah kecamatam Maulafa Kota Kupang.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Strategi Pengelolaan, Kerusakan Jalan, Quantum Geographic Information Sistem (QGIS)
Subjects: T Technology > TA Engineering (General). Civil engineering (General)
T Technology > TE Highway engineering. Roads and pavements
Divisions: Fakultas Teknik > Program Studi Teknik Sipil
Depositing User: ST.,MM Inggrit Junita Palang Ama
Date Deposited: 05 May 2022 03:00
Last Modified: 05 May 2022 03:00
URI: http://repository.unwira.ac.id/id/eprint/5192

Actions (login required)

View Item View Item